Secara
umum pendidikan masyarakat Desa Wanasari dapat diklasifiksikan sebagai berikut:
1.
Tamatan SD 57%
2.
Tamatan SLTP 61%
3.
Tamatan SLTA 61%
4.
Tamatan Perguruan Tinggi 45 %
Tingkat pendidikan di Desa Wanasari tergolong dalam kategori sedang, mengingat sudah banyak warga yang menjadi tamatan perguruan tinggi. Tetapi, tidak ada warga Desa Wanasari yang mendapatkan pendidikan SLB.
Adapun
jumlah penduduk Desa Wanasari diuraikan dalam tabel berikut ini:
Mata pencaharian
penduduk di Desa Wanasari sebagian besar menjadi petani dan peternak, dan
sisanya menjadi PNS, karyawan swasta, dan pengusaha kecil.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar